Mengatasi UPS Yang Tidak Bisa Menyimpan (Recharger)

Setelah dibongkar akinya di cek ternyata sudah soak tidak kuat menyimpan daya lagi, akhirnya diganti dengan aki merek sepeda motor mio/beat.
Baca Juga
Dan berhasil, UPS nya normal kembali. begitulah caranya. tinggal ganti saja akinya.
Aki yang saya gunakan sama seperti yang digambar merk yuasa 12 V , 3 Ah
0 Response to "Mengatasi UPS Yang Tidak Bisa Menyimpan (Recharger)"
Post a Comment
Silahkan Berkomentar Sesuai Dengan Topik Pembahasan
Komentar Yang Mengandung Link Aktif Kami Anggap Sebagai Spam..!!